Kelas : 2
Tema : 7 Kebersamaan
Subtema : 4 Kebersamaan di Tempat Wisata
Pembelajaran : 6
Kode KD. : B.Indo (3.8) PKn (3.3) Matematika (3.7)
Tabik Pun 🙏 anak-anak bu guru yang sholih sholiha kelas 2 A 😊 Bagaimana kabarnya hari ini?
Sebelum belajar, jangan lupa sholat dhuha dan murojaah ya nak.
Silahkan ananda sekalian mendengarkan tausiyah berikut :
TUJUAN
1. siswa mampu menyebutkan isi dongeng binatang yang menggambarkan sikap hidup rukun.
2. siswa mampu menyajikan pecahan 1/2 yang bersesuaian dengan bagian dari keseluruhan suatu benda
konkret.
3. siswa mampu mengidentifikasi bahan buatan dan alat untuk membuat karya hiasan.
Vidio Pembelajaran
Rangkuman materi :
Tugas : Kerjakan soal berikut
Matematika
Contoh soal
Seluruh warga melayu memiliki 20 kepala keluarga. Seperempat bagiannya tidak ikut vaksin. Berapa kepala keluarga yang tidka ikut vaksin?
Jawab :
=20 x 1/4
= 20/4
atau
=20 :4
= 5
Selesaikan soal dibawah ini berdasarkan contoh diatas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar