Kamis, 01 Oktober 2020

TEMATIK 3 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 6

 Bahan Ajar dan Materi Pembelajaran

Tema 3 TUGASKU SEHARI-HARI

Sub 1 TUGASKU SEHARI-HARI di RUMAH

PEMBELAJARAN 6

Tujuan Pembelajaran

1.Dengan mengamati gambar kegiatan berkumpul bersama keluarga yang disajikan, siswa mampu memahami isi teks lingkungan geografis di rumah.

2.Dengan mengamati gambar kegiatan berkumpul bersama keluarga dan teks yang disajikan, siswa dapat menentukan nilai pecahan uang yang sesuai dengan daftar harga.

3.Dengan mengamati teks dan kegiatan berkumpul bersama keluarga yang disajikan , siswa mampu memainkan suara birama tiga.

Media Pembelajaran

Video pembelajaran

https://www.youtube.com/watch?v=wtQWuVgjvDE



TUGAS

1.Pasangkan harga sayuran dan buah berikut dengan nilai uangnya !


2.Nyanyikanlah lagu Desaku diiringi oleh musik buatan, jangan lupa rekam dalam bentuk video dan kirimkan kepada Bapak / ibu gurumu!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar