Rabu, 18 November 2020

TEMATIK 4 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 5&6

 Tema : 4 Hidup Bersih dan Sehat

Subtema : 2 Hidup Bersih dan Sehat di Sekolah

Pembelajaran : 5 dan 6 

Assalamualaikum sholih sholiha Ananda kelas 2A beserta Ayah&Bunda how are you today? semoga dalam keadaan sehat walafi’at dan sll dilindungi Allaah swt. aamiin😇🤲🏻

Sebelum belajar jangan lupa dengarkan tausyiah, melaksanakan sholat dhuha dan murojaah surah ya nak. 


Tujuan Pembelajaran

1.Melalui penugasan, siswa dapat membaca teks pendek yang berkaitan dengan cara menjaga kesehatan lingkungan menggunakan lafal dan intonasi yang tepat.

2.Dengan mengamati gambar dan lingkungan sekitar, siswa dapat menuliskan hasil pengamatan sederhana tentang cara menjaga kesehatan lingkungan menggunakan ejaan yang tepat.

3.Dengan mengamati gambar, siswa dapat mengidentifikasi berbagai kegiatan di sekolah yang menunjukkan persatuan dalam keberagaman dengan benar.

4.Melalui tanya jawab, siswa dapat menjelaskan manfaat hidup bersatu dalam keberagaman di sekolah dengan benar.

5.Melalui penugasan, siswa dapat menjelaskan akibat dari hidup tidak bersatu dalam keberagaman di sekolah dengan benar.

6.Melalui tanya jawab, siswa dapat menentukan bentuk bangun datar pada urutan berikutnya berdasarkan pola dengan benar.

Video Pembelajaran 5

https://www.youtube.com/watch?v=DZVSo-43CLI

Video Pembelajaran 6

https://www.youtube.com/watch?v=wrKk6xd3z3A



Tidak ada komentar:

Posting Komentar